Jejaring sosial adalah suatu struktur sosial
yang dibentuk dari simpul-simpul (yang umumnya adalah individu atau
organisasi) yang dijalin dengan satu atau lebih tipe relasi spesifik
seperti nilai, visi, ide, teman, keturunan, dll.
Remaja adalah waktu manusia berumur belasan tahun. Pada masa remaja manusia tidak dapat disebut sudah dewasa tetapi tidak dapat pula disebut anak-anak. Masa remaja adalah masa peralihan manusia dari anak-anak menuju dewasa.
Thursday, March 19, 2015
Sunday, February 15, 2015
Marching Band
Marching Band itu perkumpulan orang yang bermain musik mars dan juga sekaligus dengan baris berbaris, biasanya disebut display.Banyak cerita yang dimulai dari MB, ini adalah sedikit cerita hidup saya yang dimulai dari MB.
Subscribe to:
Posts (Atom)